Perbedaan bekerja di Kapal Pesiar Dan Kapal Lokal - Kapal Pesiar Lowongan, Kapal Pesiar Lowongan 2015, Kapal Pesiar Lowongan Kerja, Gaji Kapal Pesiar, Lowongan Kerja Kapal Pesiar Terbaru, Kerja di Kapal Pesiar Amerika, Kerja Di kapal Pesiar Eropa, Kerja Kapal Pesiar Terbaru
Bekerja di kapal pesiar tentunya berbeda dengan bekerja di kapal lokal , perbedaanya terletak pada banyak hal, meliputi : Kontak kerja sama, Gaji, Jenjang karir, Pengalaman, status sosial, hubungan dengan keluarga dan juga mengenai pensiunan. Berikut ini merupakan penjelasan mengenai perbedaan antara bekerja di kapal pesiar dan kerja di kapal lokal.
Kerja Di Kapal Pesiar
Kerja di Kapal Lokal :
Bekerja di kapal pesiar tentunya berbeda dengan bekerja di kapal lokal , perbedaanya terletak pada banyak hal, meliputi : Kontak kerja sama, Gaji, Jenjang karir, Pengalaman, status sosial, hubungan dengan keluarga dan juga mengenai pensiunan. Berikut ini merupakan penjelasan mengenai perbedaan antara bekerja di kapal pesiar dan kerja di kapal lokal.
Kerja Di Kapal Pesiar
- Kontrak. Kontrak otomatis bersambung sampai usia 60 tahun
- Gaji. Rp. 8.000.000,- bersih, Rp.10.000.000,- Jika ditambah tip, akan selalu bertambah sesuai lama kerja dan jenjang karir, makan dan tempat tinggal gratis.
- Pengalaman. Akan lebih memiliki pengalamankarena akan berbaur dengan orang dari berbagai negara dan mengunjungi berbagai negara.
- Status Sosial. Akan lebih tinggi di masyarakat karena dipangdang lebih berpengalaman
- Hubungan dengan keluarga. Akan lebih baik karena, LIBUR DUA BULANsetiap tahunnya sehingga lebih leluasa untuk berkumpul atau sekedar mengunjungi keluarga
- Kelanjutan Karir setelah pulang ke indonesia. Karir setelah pulang terjamin, mantan kru kapal pesiar akan dengan mudah mendapat posisi bagus untuk bekerja di bidang perhotelan tanah air
Kerja di Kapal Lokal :
- Kontrak. Kontrak pendek dan harus memperpanjang jika habis, setelah dua kali kontrak tidak bisa memperpanjang lagi
- Gaji. Gaji UMR, kenaikan tiap tahunnya hanya sedikit, kebutuhan hidup ditanggung sendiri dan setiap tahun semakin mahal
- Jenjang Karir. Karir stagnant, sangat sulit untuk naik ke jabatan yang lebih tinggi apalagi jika kenaikan pangkat ditentukan dengan pendidikan yang harus tinggi.
- Status sosial. Status sosial akan biasa saja
- Hubungan dengan keluarga. Hanya memiliki waktu libur yang singkat sehingga kesempatan untuk mengunjungi keluarga akan kurang
- Kelanjutan Karir. Tidak begitu jelas, karena setelah habis kontrak harus memulai karir dari nol dan sulit untuk mendapatkan tempat untuk berarir kembali